teks ulasan film: surat kecil untuk tuhan

 



Judul film : Surat Kecil Untuk Tuhan
Tahun rilis : 7 Juli 2011
Sutradara : Harris Nizam
Pemain : 1. Dinda Hauw sebagai Keke
                     2. Esa Sigit sebagai Andi
                     3. Alex Komang sebagai Ayah
                     4. Ranty Purnamasari sebagai Ibu
                     5. Heri Savalas sebagai Pak Yus
                     6. Egi John sebagai Chika

  Ketika tahun 2003, Keke mulai terkena penyakit kanker. Kanker tersebut merampas wajah cantiknya. Kemudian ayah Keke berusaha menyembuhkannya dengan mencari berbagai cara medis. Tidak hanya itu, para sahabat Keke juga turut menyemangatinya agar segera sembuh dari penyakit kankernya.

  Lambat laun penyakit kanker yang diderita Keke mulai sembuh. Alhasil Keke merasa senang mulai beraktivitas lagi. Setelah keadaannya mulai membaik, Keke divonis menginap kanker lagi dengan keadaaan yang lebih parah dari sebelumnya. Bahkan dapat membuat Keke meninggal dunia.

  Banyak dokter yang menyatakan bahwa Keke tidak akan hidup lebih lama lagi. Alhasil tubuh Keke bertahan hingga satu tahun. Kemudian Keke meninggal pada bulan desember 2006.

   Pada film Surat Kecil Untuk Tuhan memiliki kelebihan tersendiri. Kelebihan tersebut adalah para penonton dapat terbawa perasaan saat menonton film ini. Hal ini karena film tersebut diankat dari kisah nyata. Dari film tersebut dapat diambil hikmahnya yaitu mengajarkan kita untuk selalu tabah dan ikhlas dalam menerima ujian dari Allah.

 Bila diamati, film Surat Kecil Untuk Tuhan memberikan pesan tersendiri untuk para penontonnya. Salah satunya adalah berusaha untuk pantang menyerah. Hal ini terlihat dari kegigihan Keke untuk sembuh dari penyakit kankernya. Tidak hanya itu, persahatan yang kuat dapat diterapkan dikehidupan sehari – hari.


Komentar

Postingan populer dari blog ini

teks ulasan film: Surat kecil untuk Tuhan

teks eksplanasi : hujan es